Bunda bisa membuat 4. Tumis Cumi Udang Cabe Ijo menggunakan 8 bahan dan 8 langkah. Begini cara buatnya.
Bahan-bahan membuat 4. Tumis Cumi Udang Cabe Ijo
- Siapkan 500 gr Udang.
- Siapkan 3 cm Lengkuas (sebagian haluskan sbgian iris).
- Siapkan 3 cm Jahe (sebagian haluskan sebagian iris).
- Siapkan 150 gr Cumi.
- Kamu butuh 10 siung Bamer (sebagian haluskan sebagian iris).
- Siapkan 200 gr Cabe ijo (sebagian haluskan sebagian iris).
- Siapkan 6 siung Baput (sebagian haluskan sebagian iris).
- Siapkan Secukupnya Garam, Gulpas, Gulmer, Kecap, Lada bubuk, Minyak Goreng, Air.
Cara memasak 4. Tumis Cumi Udang Cabe Ijo
- Bersihkan cumi dan udang.
- Potong2 cumi dan udang, tiriskan.
- Setelah dipotong cumi direndam air panas sebentar kurleb 5 menit.
- Haluskan bumbu (lengkuas (sebagian iris), jahe (sebagian iris), bamer, baput, garam, cabe ijo.
- Tumis bumbu dg minyak goreng, masukkan sbgian bumbu yg diiris (bwg merah, bwg putih, cabe ijo) tunggu hingga harum lalu masukkan irisan jahe dn lengkuas), tunggu hingga harum..
- Masukkan udang dan cumi, Tambahkan gulpas, gulmer dan garam, masak hingga bumbu meresap.
- Koreksi rasa.
- Alhamdulillaah.. Siap disajikan.🍽.
Gampang sekali kan bikin 4. Tumis Cumi Udang Cabe Ijo ini? Selamat mencoba.