Kamu bisa memasak #15. Tim Tahu dan Tim Tempe (pengganti nasi) menggunakan 9 bahan dan 3 langkah. Begini cara memasaknya.
Bahan-bahan membuat #15. Tim Tahu dan Tim Tempe (pengganti nasi)
- Siapkan 2 bh Tahu besar.
- Siapkan 1 bh Tempe besar.
- Anda butuh 1 ons teri medan.
- Bunda butuh 1 ons jamur kuping.
- Siapkan 1 bgk kecil bawang merah goreng.
- Siapkan 1 btg besar Daun bawang.
- Siapkan Bawang bombay.
- Siapkan Minyak wijen.
- Siapkan Saos tiram.
Step by step untuk memasak #15. Tim Tahu dan Tim Tempe (pengganti nasi)
- Tim Tahu; hancurkan tahu, aduk dengan teri medan, bawang goreng, bawang bombay, daun bawang, saos tiram, minyak wijen dan garam. Kemudian kukus sampai matang. Enak juga dikasih jamur tiram, tapi aku lupa nyarinya pas di pasar..
- Tim Tempe; hancurkan tempe, aduk dengan teri medan, bawang goreng, bawang bombay, daun bawang, saos tiram, minyak wijen, jamur kuping dan garam. Kukus sampai matang..
- Tim ini bisa disimpan di kulkas dan diangetin di microwave sebelum makan Atau di teplon. Aku biasa makan dengan lauk yang lain, jadi sebagai pengganti nasi. Kalau ga ad lauk, mkan ini aja juga gapapa pake kerupuk. 😁.
Gampang sekali kan memasak #15. Tim Tahu dan Tim Tempe (pengganti nasi) ini? Selamat mencoba.